The New Intel Core

14.27 / Diposting oleh nivra /

Intel Luncurkan Rangkaian Prosesor Intel® Core™ Terbaru 2010

· Prosesor yang tersedia untuk umum sekarang telah menggunakan Teknologi Turbo Boost Intel®1, yang dapat menyesuaikan dengan kebutuhan performa individual secara otomatis

· Prosesor 32 nanometer pertama dan untuk pertama kalinya bagi Intel memproduksi secara masal serangkai chips dengan harga umum di awal masa produksi, yang merupakan perwujudan dari investasi sebesar $7 milyar di saat krisis ekonomi tahun lalu

· Prosesor Intel® Core™ i5 memiliki kecepatan dua kali lebih cepat dibandingkan PC sebelumnya, yang dapat terlihat dari proses download video, foto dan musik yang lebih cepat4

· Prestasi bersejarah: beberapa prosesor tertentu memiliki kartu grafis yang terintegrasi dalam prosesor, dan memiliki transistor high-k metal gate Intel generasi kedua

· Selain untuk laptop dan PC, rangkaian prosesor tersebut juga ditargetkan untuk ATM, kios transportasi dan display digital lainnya

· Lebih dari 10 chipsets terbaru dan produk WiFi dan WiMAX 802.11n terbaru memiliki fitur My WiFi Intel®

Label:

0 komentar:

Posting Komentar